Hadiri Pelantikan Pengurus PERSI, Zainal Berharap Rumah Sakit Dukung JKN (Jaminan Kesehatan Nasional) melalui BPJS Kesehatan

Kadinkes Riau H. Zainal Arifin, SKM, M.Si hadiri Pelantikan Pengurus Perhimpunan Rumah Sakit Seluruh Indonesia (PERSI) dan Majelis Kehormatan Etik Rumah Sakit (MAKERSI)  Wilayah Riau Periode 2022-2025 mewakili Gubernur Riau dengan Tag Line “PERSI Solid, Rumah Sakit Kuat” yang diselenggarakan di Pangeran Hotel Pekanbaru. Sabtu (17/9/2022).

Pemprov Riau Gelas Fokus Grup Diskusi Penerapan E-BLUD Untuk Tingkatkan Pengawasan Pelaporan Keuangan BLUD Secara Digital

Mewakili Sekda Prov Riau Kadinkes Riau H. Zainal Arifin, SKM, M.Kes memberikan kata sambutan sekaligus membuka acara Fokus Grup Diskusi Dalam Rangka Pembinaan dan Pengawasan Penerapan BLUD Provinsi Riau terkait Pelaporan Keuangan BLUD dengan menggunakan aplikasi E-BLUD.

Kegiatan tersebut dihadiri oleh masing-masing perwakilan Dinas Kesehatan dan RSUD seluruh Kabupaten/Kota yang berada di Provinsi Riau.

Kadinkes Riau Lakukan Pembekalan Tentang "Kampus Sehat" Bagi Mahasiswa Baru Universitas Awal Bros Pekanbaru

Memaparkan materi dengan tema “Kampus Sehat” Kadinkes Provinsi Riau H. Zainal Arifin, SKM, M.Kes menjadi Narasumber pada Pengenalan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Universitas Awal Bros yang diselenggarakan di Kampus Universitas Awal Bros Pekanbaru. Rabu (14/9/2022)

Dalam kurun 30 tahun terakhir terjadi perubahan pola penyakit terkait perilaku dan pola hidup masyarakat terutama malas bergerak, pola makan yang tidak sehat, kebiasaan merokok dan tidak melakukan deteksi dini penyakit. 

Rapat Koordinasi Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (FORKOPIMDA)

Pemerintah Provinsi Riau bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) di Gedung Daerah Balai Serindit, Senin (12/9/2022) malam. 

Rapat ini dihadiri dan dipimpin langsung oleh Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar didampingi Forkopimda Riau bersama instansi vertikal dan Kepala OPD Pemerintah Provinsi Riau. 

Pencanangan Imunisasi PCV Tingkat Nasional Tahun 2022

Kadinkes Prov Riau H. Zainal Arifin, SKM, M.Kes beserta Lintas Sektor mengikuti Pencanangan Imunisasi PCV Tingkat Nasional di Mall Vaksinasi dan Imunisasi Provinsi Riau.

Pencanangan Program Imunisasi Pneumococcal Conjugate Vaccine (PCV) sebagai salah satu imunisasi wajib yang dibiayai Pemerintah dilakukan pada, Senin (12/9/2022) hari ini serentak di seluruh Indonesia oleh Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin.

Pneumonia adalah infeksi yang menimbulkan peradangan pada kantung udara di salah satu atau kedua paru-paru, yang dapat berisi cairan.

Gebyar Vaksinasi Merdeka! Polda Riau, Korem 0301 Wirabima dan BINDA Riau gelar vaksinasi massal di Aula Zapin Polresta Pekanbaru

Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-77 Republik Indonesia, Polda Riau, Korem 031/WB dan Badan Intelijen Negara Daerah (Binda) Riau menggelar Vaksinasi Merdeka yang dipusatkan di Aula Zapin Polresta Pekanbaru. 

Kegiatan ini menargetkan 26 ribu dosis vaksinasi baik untuk dosis pertama, kedua, booster pertama dan booster kedua. Yang dimulai sejak 14-16 Agustus 2022. 

Wakil Gubernur Riau (Wagubri) Edy Natar Nasution memberikan apresiasi dan dukungan penuh atas pelaksanaan Vaksinasi Merdeka yang diinisiasi oleh Polda Riau, Korem 031/WB dan Binda Riau.